Gubernur Kepri dan Bupati Karimun potong tumpeng perayaan HUT ke-1 Pemuda Batak Bersatu, Minggu (5/12/2021).
KEPRIBETTER.COM, KARIMUN – Gubernur Kepri dan Bupati Karimun serta memotong tumpeng hari hut Pemuda Batak Bersatu PBB Ke 1 kabupaten karimun, Minggu (5/12/2021).
Gubernur kepri Ansar Ahmad disambut tarian khas Batak dan sampai menyanyikan lagu Mardua Holong peringatan Hari Jadi pertama DPC Pemuda Batak Bersatu PBB Karimun 4/12/2021 F.
Gubernur Kepulauan Riau H Ansar Ahmad menghadiri Dewan Pimpinan Cabang DPC Pemuda Batak Bersatu Kabupaten Karimun.
Dalam kegiatan Hari Jadi PBB di Karimun di Gereja HKBP Kapling Karimun ini, Ansar Ahmad menyanyikan lagu Mardua Holong,dalam arti rindu terhadap Batak.
Dalam kesempatan ini mengajak seluruh masyarakat Batak yang berada di Kabupaten Karimun, khususnya yang tergabung dalam organisasi Pemuda Batak Bersatu PBB supaya turut serta menjaga persatuan dan kesatuan.
Gubernur juga menyatakan PBB telah banyak berperan aktif dalam upaya dalam covid di Karimun.
Pesan dari Gubernur tetap kompak dan selaku berperan aktif dalam mewujudkan pembangunan daerah.
Gubernur juga mengajak seluruh uarga yang rata-rata masyarakat Batak untuk bernyanyi bersama sama lagu Batak berjudul mardua holong.
Bupati Karimun H Aunur Rafiq mengucapkan terima kasih kepada seluruh warga Batak di Karimun yang sudah ikut mewujudkan pembangunan di Daerah ini.
Bupati juga mengajak warga Batak untuk tetap menjaga persatuan dan kesatuan demi terwujudkan kabupaten Karimun yang kondusif.
Penulis: N.LBS